Shalat Laki-laki, Sebagian Bajunya Mengenai Isterinya
Hadits Nasai 760
Janganlah salah seorang dari kalian shalat dgn satu kain, yg kain tersebut di lehernya sama sekali tak ada apa-apanya (tidak ada pengikat, kancing, benik pengikat). [HR. Nasai No.760].